Belum Banyak Yang Tau! Ternyata Begini Asal Mula Penamaan Malioboro di Yogyakarta

×

Belum Banyak Yang Tau! Ternyata Begini Asal Mula Penamaan Malioboro di Yogyakarta

Bagikan berita
Belum Banyak Yang Tau! Ternyata Begini Asal Mula Penamaan Malioboro di Yogyakarta
Belum Banyak Yang Tau! Ternyata Begini Asal Mula Penamaan Malioboro di Yogyakarta

KONGKRITJATIM.COM - Malioboro adalah sebuah jalan terkenal yang ada di kawasan Yogyakarta.

Jalan yang terletak antara Keraton Nganjuk Yogyakarta Hadiningrat dan Tugu Pal Putih ini menjadi surga oleh-oleh, tempat belanja, serta wisata kuliner bagi para wisatawan.

Meski begitu, belum banyak yang tau tentang asal usul dan sejarah dari penamaan Malioboro.

Bagi Sobat yang penasaran dengan asal-usul dari penamaan Malioboro ini, kongkritjatim telah merangkumnya untuk Sobat Jatim dikutip dari channel youtube Dolan Santai.

Asal Usul Nama Malioboro

Nama Malioboro berasal dari bahasa Sansekerta, "maliabara", yang berarti karangan bunga.

Ada pula beberapa ahli yang berpendapat jika nama Malioboro berasal dari nama seorang kolonial Inggris yang pernah tinggal di Jogja pada tahun 1811 sampai 1816 Masehi bernama Martwork.

Malioboro pada Masa Hindia Belanda

Dulu, pemerintah Hindia Belanda membangun Malioboro sebagai pusat perekonomian dan pemerintahan pada awal abad ke-19.

Malioboro mulai populer pada era kolonial tahun 1790 hingga 1945.

Hingga tahun 1887, Jalan Malioboro dipisah menjadi 2 bagian karena pembangunan Stasiun Tugu Jogja.

Malioboro juga memiliki peran penting dalam perjuangan kemerdekaan Republik Indonesia lho.

Editor : Hamdan Nabil
Sumber : Youtube Dolan Santai
Bagikan

Berita Terkait
Terkini