Dengan suasana yang selalu ramai, menu yang beragam dan terjangkau, serta lokasi yang strategis, Coffee Shop Sinar Terang menjadi pilihan tepat bagi siapa pun yang ingin bersantai di Tulungagung.
Kafe ini tidak hanya menawarkan tempat yang nyaman untuk menikmati secangkir kopi, tetapi juga menjadi pusat berkumpul yang ideal bagi keluarga dan teman-teman.
Jadi, jika Sobat berkunjung ke Tulungagung, jangan lewatkan kesempatan untuk merasakan pengalaman seru di Sinar Terang tempat di mana setiap momen dapat dinikmati dan diabadikan bersama orang-orang tercinta.(RPB)
Editor : HERAWATI ELNURSumber : youtube daviddony